Kategori: Teknologi dan Inovasi

  • Wolfgang Pauli

    Wolfgang Pauli
    Oleh Shelyn Patricia Sitohang
    Wolfgang Pauli, seorang fisikawan Swiss yang menjadi salah satu pelopor teori mekanika kuantum khususnya teori spin. Pauli belajar di Döblinger-Gymnasium di Wina dan pada tahun 1918 lulus dengan predikat cumlaude. Dua bulan setelah kelulusannya ia menulis makalah pertamanya tentang teori relativitas Albert Einstein. pamelanjutkan studi di Ludwig-Maximilians University di Munich, dan menerima gelar Ph.D pada bulan Juli tahun 1921.

    (lebih…)

  • OTTO REDLICH

    OTTO REDLICH
    Oleh Vania Frimasgita
    Nama Otto Redlich umumnya diingat sebagai rekan penulis salah satu persamaan negara yang paling umum digunakan untuk perhitungan sifat volumetrik dan termodinamika dari zat murni dan campurannya. Karir profesionalnya mencakup pencapaian penelitian akademik dan industri.

    (lebih…)

  • Dmitri Mendeleev

    ~ Dmitri Mendeleev ~
    Sang Penemu Tabel Periodik
    Oleh Dhini Rosyidah
    Seorang sarjana asal Rusia bernama Dmitri Ivanovich Mendeleev  lahir di Verkhnie Aremzyani,Kekaisaran Rusia, 8 Februari 1834 – meninggal di St. Petersburg, Kekaisaran Rusia, 2 Februari 1907 pada umur 72 tahun. Ialah seorang ahli kimia dari Kekaisaran Rusia yang menciptakan tabel periodik berdasarkan peningkatan bilangan atom. Bilangan ini menunjukkan jumlah proton yang terdapat dalam inti atom. Jumlah proton sama dengan jumlah elektron yang mengelilingi atom bebas.

    (lebih…)

  • Friedrich August Kekule

    Friedrich August Kekule
    Oleh Rizkia Chairunissa
    Setiap kali membuka buku Kimia Organik dan melihat struktur benzena tentu akan mengingatkan kita pada sosok ilmuwan yang terkemuka dalam sejarah ilmu kimia. Ilmuwan itu bernama Kekule yang memiliki nama lengkap Friedrich August Kekule. Dilahirkan di Darmstadt, Hesse, Jerman pada 7 September 1829 silam.

    (lebih…)

  • François-Marie Raoult

    François-Marie Raoult
    Oleh Hafiz Pratama
    Sebagai Seorang mahasiswa  di Teknik kimia, tentu saja kita banyak mempelajari tentang sifat -sifat materi yang dapat ditemui. Salah satunya adalah cairan. Dalam mempelajari sifat cairan, kita pasti pernah mendengar tentang hukum Roult, tapi tahukah kalian siapa yang merumuskan hukum Roult tersebut?