Kategori: ChemEng Life

  • Fakta Menarik tentang Corona Virus Disease (Covid-19)

    Dunia sedang digemparkan dengan munculnya coronavirus yang merupakan jenis baru dari Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus-2  (SARS-CoV-2). Coronavirus merupakan virus RNA strain tunggal positif, berkapsul, dan tidak bersegmen. Virus ini menyebabkan penyakit berat pada hewan ternak. Kelelawar, tikus bambu, unta, dan musang merupakan host yang biasa ditemukan untuk coronavirus. Menurut Relman (2020) transmisi pneumonia ini dapat menular dari manusia-manusia. Setelah terjadi transmisi, virus masuk ke saluran pernapasan atas kemudian bereplikasi di sel epitel saluran napas atas. Setelah itu menyebar ke saluran napas bawah. Penyakit Covid-19 berasal dari kota Wuhan, Tiongkok. Karena adanya kebiasanya masyarakat mengonsumsi hewan-hewan tersebut, penularan virus ini cepat menyebar melalui interaksi sesama manusia.

    (lebih…)
  • Efek Mengonsumsi Boba bagi Kesehatan

    Bubble tea merupakan minuman yang berasal dari Taiwan dan mulai populer sejak tahun 90-an. Minuman ini berisi teh yang dapat ditambahkan perisa buah, sirup, susu, serta bubble warna hitam yang diletakkan di bagian dasar gelas. Bubble atau boba yang terdapat di minuman ini berasal dari mutiara tapioka. Bubble ini diolah dengan cara direbus dan dicampurkan dengan gula merah, sehingga terbentuklah bola-bola berwarna kehitaman yang manis, lembut, dan kenyal ketika dikunyah. Lalu ketika dikonsumsi apakah bubble tea memiliki dampak yang buruk terhadap kesehatan? (lebih…)

  • Biji Tanaman Mahoni, Solusi Alternatif Mengatasi Penyakit Diabetes

    Tumbuhan mahoni, tumbuhan yang sudah tak asing di telinga kita dan sering kita jumpai di pinggiran jalanan ibukota ternyata memiliki segudang manfaat bagi kehidupan masyarakat. Kayu dari mahoni ini sering dijadikan sebagai bahan meubel dan tak jarang dijadikan bahan bangunan karena kualitasnya yang hampir sama dengan kayu jati serta memiliki nilai ekonomis yang baik.

    (lebih…)

  • Demam Berdarah, Ini Gejala dan Penyebabnya

    Negara Indonesia merupakan negara yang memiliki iklim tropis, sehingga suhu yang dimiliki Indonesia cenderung hangat. Tak seperti negara lain yang memiliki suhu sangat esktrem seperti -45oC ataupun 44oC. Karena iklim tropis yang dimiliki, menjadi tempat yang sangat baik untuk nyamuk berkembang biak. Nyamuk merupakan vector dari timbulnya penyakit Demam Berdarah Dangue (DBD). Penyakit ini disebabkan oleh Nyamuk Aedes aegypti yang sudah tercemar virus Dengue. Di dunia, Indonesia merupakan negara dengan kasus DBD tertinggi kedua setelah Brazil.

    (lebih…)

  • Bahaya! Ini 5 Tanda-tanda Penggumpalan Darah di Otak

    Otak merupakan bagian organ tubuh manusia yang sangat penting. Jika terjadi sesuatu pada otak, maka dapat mempengaruhi organ tubuh lainnya, salah satunya bila terjadi pembekuan darah.Penggumpalan darah yang terjadi di otak bisa berakibat sangat fatal. Gumpalan darah di otak bisa terjadi karena luka, sirkulasi darah yang buruk, masalah jantung, dan penuaan dini. Tanda-tanda apa saja yang menunjukkan penggumpalan darah dalam otak ?

    (lebih…)