Penulis: hmtk_kinetika

  • Bioreaktor dan Fotobioreaktor

    bioreaktor

    Sebuah bioreaktor dapat merujuk ke perangkat yang diproduksi, direkayasa atau sistem yang mendukung lingkungan biologis aktif. Dalam satu kasus, bioreaktor adalah wadah di mana proses kimia dilakukan yang melibatkan organisme atau zat biokimia aktif yang berasal dari organisme tersebut . Proses ini dapat menjadi aerobik atau anaerobik. Bioreaktor umumnya silindris, mulai dari ukuran liter ke meter kubik, dan sering terbuat dari stainless steel.

    (lebih…)

  • Sumber Listrik dari Limbah B3

    25 mei

    SUMBER LISTRIK DARI LIMBAH B3
    Oleh: Syifa Chandra K.P

    Limbah B3 ternyata dapat digunakan untuk pembangkit listrik. Teknologi yang digunakan adalah dengan sistem pembakaran dimana limbah tersebut dipanaskan pada suhu yang sangat tinggi untuk menghasilkan energi guna membangkitkan listrik. (lebih…)

  • D-Day of ACE 2016

    ace

    ACE 2016 a.k.a Art in Chemical Engineering telah berakhir dengan sangat meriah pada hari ini, Jumat (20/5/2016) pukul 11 malam! Sayang sekali buat yang tidak bisa datang ke acara ini. Ada banyak penampilan menarik yang membuat semua orang terbawa kemeriahan acara ini.

    Namun buat kamu yang ketinggalan menghadiri momen seru yang diselenggarakan oleh Departemen Minat, Bakat dan Kegemaran HMTK 2016 ini, don’t worry just be happy guys! Disini akan ditampilkan ulasan momen-momen seru yang bakal membuat kamu juga merasakan kemeriahan pagelaran seni ini. (lebih…)

  • Sleep Sheperd Blue, Topi Tidur Canggih

    sl

    Sebagian besar orang merasa suntuk dengan rutinitas padat yang dilakukan setiap hari. Aktivitas yang dilakukan secara rutin dari hari ke hari terkadang membuat sebagian besar orang tidak mempunyai waktu untuk berolahraga dan juga memiliki waktu istirahat yang sangat minim. Selain itu, tuntutan pekerjaan yang mengharuskan orang-orang bekerja keras sampai larut malam bahkan hingga pagi hari menyebabkan porsi tidur menjadi berkurang dari seharusnya dan tidur pun menjadi tidak pulas. Padahal, istirahat yang cukup merupakan aspek penunjang yang sangat penting bagi kesehatan tubuh kita selain olahraga dan asupan makanan yang bergizi.

    Tahukah anda bahwa ada teknologi canggih yang dapat membuat tidur anda menjadi pulas? (lebih…)

  • Manfaatkan Hari Libur dengan Berkunjung ke Museum Bersejarah di Semarang

    Bingung long weekend mau kemana?

    Bagi kamu yang tidak punya gambaran tempat wisata yang hendak dikunjungi, ini dia lima museum bersejarah di Semarang yang bisa dijadikan rekomendasi.  Apalagi untuk kamu yang ingin liburan sekaligus memperluas wawasan.

    lokomotof_tua_museum_kereta_api_ambarawa

    1. MUSEUM KERETA API AMBARAWA

    (lebih…)