Kategori: Info Unik

  • 3 Negara yang Paling Banyak Terkena Virus Corona

    Virus Corona (Covid-19) dilaporkan telah menginfeksi lebih dari 100 ribu orang di 91 negara secara global. Dalam laporan yang dilansir AFP, diklaim berdasarkan informasi dari WHO, Jumat (6/3), jumlah korban tewas akibat virus mematikan tersebut mencapai 3.407 orang. Angka tersebut lahir dari total infeksi mencapai 100.002 kasus. Berikut merupakan 3 negara yang paling terdampak infeksi virus Corona.

    (lebih…)
  • 3 Wanita Paling Berpengaruh di Dunia

     

    Majalah Forbes merilis daftar 100 wanita paling berpengaruh di dunia atau The World’s 100 Most Powerful Women 2019. Daftar ini memuat nama-nama wanita dari berbagai negara. Daftar Wanita Terkuat Dunia tahun ini adalah kumpulan inovator dan pionir yang memimpin di panggung dunia. Berikut merupakan 3 daftar wanita paling berpengaruh versi majalah Forbes. (lebih…)

  • 3 Negara dengan Sistem Pengelolaan Sampah Terbaik di Dunia

    Sampah menjadi salah satu permasalahan yang dialami oleh berbagai negara di dunia karena sifatnya yang sulit diurai, namun keberadaannya semakin meningkat setiap tahun. Masing-masing negara memiliki jumlah sampah yang berbeda dengan berbagai latar belakang penduduk dan kondisi negaranya. Maka dari itu perlu dilakukan pengelolaan sampah yang efektif dan optimal. Berikut merupakan tiga negara dengan sistem pengelolaan sampah terbaik di dunia.
    (lebih…)

  • 3 Blok Penghasil Cadangan Gas Terbesar di Indonesia

    Cadangan gas alam cair (LNG) Indonesia berkurang 5% dalam dua tahun terakhir. Kegiatan eksplorasi untuk menemukan sumber gas baru sangat diperlukan untuk kembali meningkatkan cadangan gas nasional. Berikut merupakan tiga blok penghasil cadangan gas terbesar di Indonesia.
    (lebih…)

  • 3 Jurusan Tersulit

    Masa-masa SMA merupakan masa sekolah terakhir sebelum menempuh jenjang yang lebih tinggi. Salah satunya, melanjutkan ke jenjang kuliah. Memilih jurusan kuliah adalah tahap awal sebelum kita menjadi mahasiswa, dan tidak mudah untuk diputuskan. Banyak diantara orang mencoba menghindari jurusan yang dikenal sulit. Namun, sulit sendiri mempunyai arti yang berbeda-beda bagi setiap orang. Maka dari itu, penentuan jurusan mana yang lebih sulit sangat bergantung pada mahasiswa yang menjalaninya. Jika, seseorang menemukan jurusan yang sesuai dengan kemampuan dan minatnya, mungkin jurusan tersebut dapat dikatakan mudah dan nyaman baginya. Hal itu juga berlaku untuk sebaliknya. (lebih…)