Kategori: Press release

  • PRESS RELEASE: PELATIHAN JURNALISTIK TINGKAT DASAR

    Pelatihan Jurnalistik Tingkat Dasar atau yang biasa disingkat PJTD, merupakan suatu acara yang diselenggarakan oleh Lembaga Pers Mahasiswa Kinetika. Acara ini berlangsung pada Minggu, 19 Desember 2021. Pelatihan ini berlangsung secara daring via Zoom. Tujuan dari dilaksanakannya acara ini adalah memberikan pengetahuan dasar tentang jurnalistik kepada mahasiswa baru.

    (lebih…)
  • PRESS RELEASE: PELATIHAN REPORTASE DAN LOBBYING

    Pelatihan Layouting dan Sponsorship merupakan salah satu program kerja dari Bidang Litbang Kinetika. Acara ini dilaksanakan secara daring melalui Microsoft Teams, pada Hari Jumat, 19 November 2021. Acara ini dihadiri oleh Mahasiswa Baru Teknik Kimia. Acara ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan informasi tentang reportase dan lobbying kepada mahasiswa baru.

    (lebih…)
  • PRESS RELEASE: ROADSHOW KINETIKA X FARSIGAMA

    Roadshow merupakan suatu acara yang diadakan oleh Bidang Litbang dari Lembaga Pers Mahasiswa Kinetika. Acara roadshow kali ini diadakan pada hari Sabtu, 2 Oktober 2021 dengan Lembaga Pers Mahasiswa Farsigama UGM. Roadshow dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting. Tujuan dari acara ini adalah untuk bertukar informasi dan menjalin hubungan antarlembaga pers mahasiswa.

    (lebih…)
  • PRESS RELEASE: WE ARE KINETIKA 2021

    WE ARE KINETIKA 2021 merupakan suatu acara yang diselenggarakan oleh Lembaga Pers Mahasiswa Kinetika. Acara ini diadakan pada hari Minggu, 26 September 2021. Webinar ini diselenggarakan secara daring melalui Zoom meeting yang dihadiri oleh mahasiswa se-Indonesia. Tujuan dari acara ini adalah mengenalkan Majalah Kinetika Edisi LVII dan memberikan informasi dan pengetahuan seputar “Consumer Goods” kepada mahasiswa di Indonesia.

    (lebih…)
  • PRESS RELEASE: PELATIHAN LAYOUTING DAN SPONSORSHIP

    Pelatihan Layouting merupakan salah satu program kerja dari Bidang Litbang Kinetika 2021. Acara ini dilaksanakan secara daring via Microsoft Teams, pada hari Jumat, 24 September 2021. Acara ini dihadiri oleh mahasiswa baru 2021 dengan tujuan untuk memberikan pengetahuan dan informasi tentang layouting kepada Mahasiswa Baru 2021.

    (lebih…)